"
Ciplukan (Physalis minina) merupakan tumbuhan liar, berupa semak/perdu
yang rendah dengan nama lokal Morel berry (Inggris), Ciplukan
(Indonesia), Ceplukan (Jawa); Cecendet (Sunda), Yor-yoran (Madura),
Lapinonat (Seram); Angket, Kepok-kepo
kan,
Keceplokan (Bali), Dedes (Sasak); Leletokan (Minahasa). Salah satu
manfaatnya untuk mengobati ayan/epilepsi. Caranya ambil 8-10 butir buah
ciplukan yang sudah dimasak dimakan setiap hari secara rutin."
"Buah
Ciplukan mengandung senyawa kimia asam sitrun dan fisalin. Selain itu
buah Ciplukan juga mengandung Asam Malat, Alkaloid, Tanin, Kriptoxantin,
Vitamin C dan Glukosa. Manfaat lainnya adalh untuk mengobati diabetes.
Caranya tumbuhan cip
lukan yang sudah
berbuah dicabut beserta akar-akarnya dan dibersihkan lalu dilayukan dan
direbus dengan 3 gelas air sampai mendidih hingga tingga 1 gelas,
kemudian disaring dan diminum 1 kali sehari."
Sumber : Facebook (Belajar Hidup Sehat)
1 komentar:
ciplukn banyak manfaatnya ya?
rasanya pun enak, asem - manis, hihihhi
Posting Komentar